Jika anda seorang netter, anda pasti mengenal
Google sebuah mesin pencari di internet yang terkenal dengan latar halaman yang bernuansa putih dan sangat sederhana plus logo âGoogleâ yang tertulis di atas mesin carinya (search)
Apabila anda
terkoneksi dengan
Google dan bosan dengan tampilan logonya, anda bisa membuat halaman
Google dengan nama anda atau dengan teks lain sesuai dengan keinginan anda. Logo â
Googleâ bisa anda ganti dengan beberapa style tulisan
Caranya sangat mudah dan sangat sederhana cukup anada klik logo dan style yang anda inginkan. Simaklah caranya :
- Buka situs : http:// www.funnylogo.info/create.asp
- Masukkan nama atau teks yang anda inginkan pada situs tersebut
- Pilih salah satu style tulisan sesuai dengan selera anda, misalnya : Google style atau Yahoo style.
- Klik â Create My Search Engineâ
- Beberapa saat kemudian akan muncul tampilan âSitus Googleâ dengan logo yang anda inginkan.
Untuk membuat tampilan tersebut menjadi halaman default ketika Anda membuka browser, copy alamat yang ada atau yang tertera pada address.
Tampilan untuk Internet Explorer (IE) :
- Klik menu Tool â" Internet Options
- Pilihlah tab General, lalu ubahlah field Home Page dengan alamat tersebut
- Klik Apply dan OK
Tampilan untuk Mozila :
- Klik menu Tool â" Options
- Pilih tab Menu, ubahlah field Home Page dengan alamat tersebut
- Pada field When Firefox starts, pilih settingan Show my home page, lalu klik OK
Seteleh selesai, silahkan anda coba browser dan lihat hasilnya. Selamat membuka browser Google dengan tampilan sesuai dengan keinginan Anda.
Hanya Untuk Berbagi :
MUHAMMAD KARWAPI